Monday, July 1, 2013

Reset nokia security code

Jika kita lupa kode keamanan pada handphone, Di sini adalah Nokia (tested nokia 5300 Xpress Music)
Seakarang menjadi sangat mudah supaya kembali ke kode standar/dafault hpabrik.
Ikuti petunjuk berikut satu persatu untuk meresetnya,

Perlengkapan yang dibutuhkan :
1. Nokia PC Suit (jika tidak punya, download dulu di Nokia.com)
2. Kabel data (kompatible dengan handphone tentunya)
3. NSS = Nemesis Service Tool (bisa didownload di http://www.b-phreaks.co.uk/)

Persiapan Peresetan :
1. install Nokia PC Suit
2. Install NSS
3. Setelah semua terinstall, Komputer Restart dulu
4. Setelah Restart, Hubungkan Hp dengan Komputer pakai kabel data tadi (pilih Mode PC suit)
5. Jalankan program NSS, klik tombol search di kanan atas
6. Setelah Hp terbaca, klik Phone Info tab, dan klik Scan. Yang mana ini akan menunjukan dan menyecan Hp serta menunjukan versi software & nomor IMEI Serial

[Image: reset+nokia+security+code.jpg]

7. Kemudian Klik tab Tools dan pilih full factory, Pilih Reset.

[Image: reser+nokia+security+code+2.jpg]

8. Selesai, sekarang Hp sudah kembali ke pengaturan standar dengan kode 12345. Semua data tidak hilang pokoknya.

0 komentar:

Post a Comment